Visi dan Misi

Visi

Menjadi fakultas yang unggul ditingkat nasional dalam bidang penerapan ilmu teknologi dan informatika berbasis agroindustri serta berkarakter islami pada tahun 2028

Misi

1.   Menyelenggarakan Pendidikan keteknikan, sistem infomasi, ilmu dan teknologi pangan yang mampu berperan dalam pembangunan agroindustri, berdasarkan nilai-nilai Islam.

2.   Merancang kurikulum sesuai aturan pemerintah berdasarkan kebutuhan stakeholder.

3.   Mengembangkan penelitian di bidang keteknikan, sistem informasi, ilmu dan teknologi pangan yang aplikatif yang mampu mendorong bagi kemajuan agroindustri.

4.   Mempercepat proses pasok informasi antara FTI dengan stakeholder melalui pemanfaatan teknologi informasi dan digitalisasi

5.   Melakukan proses alih teknologi dari hasil-hasil penelitian kepada masyarakat dalam rangka mewujudkan agroindustri.

//